Sabtu, 1 November 2025
LIDIKID
No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Politik
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Kesehatan
  • Teknologi
  • Home
  • Nasional
  • Politik
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Kesehatan
  • Teknologi
No Result
View All Result
LIDIK ID
  • Home
  • Nasional
  • Politik
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Kesehatan
  • Teknologi
Beranda Budaya

Wali Kota Ratu Dewa Pimpin Upacara HUT ke-80 RI di Jakabaring Sport City

17 Agustus 2025
Wali Kota Ratu Dewa Pimpin Upacara HUT ke-80 RI di Jakabaring Sport City
292
Dilihat
FacebookTwitterWhatsapp

Lidik.id, PALEMBANG – Upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia digelar di Jakabaring Sport City (JSC), Palembang, Minggu (17/8/2025). Acara berlangsung khidmat dengan Wali Kota Palembang, Ratu Dewa, bertindak sebagai pembina upacara.

 

Baca Lainnya

Di Bawah Arahan Ketua KONI Elbaroma, Musi Rawas Tembus 4 Besar Porprov XV Sumsel 2025

Emak-emak Sumsel Mintak Presiden Beri Abolisi untuk Alex Noerdin

Tahun ini, pelaksanaan upacara berbeda dari sebelumnya. Jika tahun lalu digelar di pelataran Benteng Kuto Besak (BKB) dengan latar Sungai Musi dan Jembatan Ampera, kali ini suasana upacara diwarnai nuansa olahraga di kompleks JSC.

 

Pengibaran bendera merah putih turut dihadiri Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), Sekda Kota Palembang, para veteran, serta kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD).

 

“Alhamdulillah, peringatan HUT Kemerdekaan RI di JSC berjalan sukses, lancar, dan aman,” kata Ratu Dewa usai memimpin upacara.

 

Ia juga memohon doa masyarakat agar dirinya bersama Wakil Wali Kota Palembang, Prima Salam, dapat menjalankan program dan visi-misi pemerintahan dengan baik.

 

Menanggapi alasan pemindahan lokasi, Ratu Dewa menjelaskan bahwa kawasan BKB tahun ini digunakan untuk rangkaian perlombaan HUT RI sehingga upacara dipusatkan di JSC.

 

“Saya berharap di HUT ke-80 RI ini masyarakat Palembang selalu bersyukur dan mengisi kemerdekaan dengan bergotong royong bersama Pemkot untuk mewujudkan visi-misi lima tahun ke depan,” ujarnya.

 

Dalam kesempatan itu, sejumlah mantan narapidana juga ikut hadir mengikuti upacara. Ratu Dewa menyebut kehadiran mereka sebagai wujud kecintaan terhadap NKRI.

 

Salah satu mantan narapidana, Yusuf Aripin (40), asal Kabupaten Banyuasin, mengaku bahagia dapat berpartisipasi.

“Saya merasa senang bisa kembali hidup bermasyarakat serta melaksanakan aktivitas secara normal,” ucapnya.

Tags: hari kemerdekaannewspalembangUpacara 17 agustusViralwali kota palembang
ShareTweetSend
Post sebelumnya

Pembina MOJO Suhandy Apresiasi Tournament PS Wartawan di Palembang

Post selanjutnya

Festival Perahu Bidar 2025 di Sungai Musi Resmi Dibuka, Dishub Palembang Raih Juara Umum

BeritaTerkait

Di Bawah Arahan Ketua KONI Elbaroma, Musi Rawas Tembus 4 Besar Porprov XV Sumsel 2025

Di Bawah Arahan Ketua KONI Elbaroma, Musi Rawas Tembus 4 Besar Porprov XV Sumsel 2025

1 November 2025
493
Emak-emak Sumsel Mintak Presiden Beri Abolisi untuk Alex Noerdin

Emak-emak Sumsel Mintak Presiden Beri Abolisi untuk Alex Noerdin

30 Oktober 2025
300
Pemkot Palembang Dorong Karang Taruna Jadi Kontrol Sosial Generasi Muda

Pemkot Palembang Dorong Karang Taruna Jadi Kontrol Sosial Generasi Muda

29 Oktober 2025
300
Penangkapan Berujung Maut, Seorang Warga Kemelak Tewas Ditembak Polisi

Penangkapan Berujung Maut, Seorang Warga Kemelak Tewas Ditembak Polisi

29 Oktober 2025
301
Mie Ayam Sultan di Talang Jambe, Murah Meriah Rasa Sultan

Mie Ayam Sultan di Talang Jambe, Murah Meriah Rasa Sultan

27 Oktober 2025
406
Warga Palembang Geger, Lansia Ditemukan Tewas Membusuk di Dalam Rumah

Warga Palembang Geger, Lansia Ditemukan Tewas Membusuk di Dalam Rumah

23 Oktober 2025
300

Discussion about this post

Terpopuler

  • Di Bawah Arahan Ketua KONI Elbaroma, Musi Rawas Tembus 4 Besar Porprov XV Sumsel 2025

    Di Bawah Arahan Ketua KONI Elbaroma, Musi Rawas Tembus 4 Besar Porprov XV Sumsel 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Sekda Kota Palembang Ajak Aktivis dan Mahasiswa Kawal Pembangunan Lewat FGD Partisipatif

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pemkot Palembang Akan Uji Coba Pariwisata Menara Ampera pada 25 Januari 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mutiara Amadea, Perjalanan Gadis Palembang Menjadi Bintang Baru di Dunia Musik

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mobil Pindad Maung Jadi Kendaraan Dinas Pj Gubernur Sumsel Elen Setiadi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Redaksi
  • Kontak
  • Pedoman Siber
  • Privacy Policy

© 2019 - 2025 | PT Lidik Media Indonesia

No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Politik
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Kesehatan
  • Teknologi

© 2019 - 2025 | PT Lidik Media Indonesia